Hadis No. 65 Shahih Muslim

Hadispedia.id – Al-Imam ِAbu Al-Husain Muslim bin Al-Hajjaj Al-Qusyairi berkata dalam Shahih-nya kitab Al-Iman bab penjelasan tentang keutamaan Islam dan apa saja dari perkara-perkaranya yang utama,

حَدَّثَنَا حَسَنٌ الْحُلْوَانِيُّ، وَعَبْدُ بْنُ حُمَيْدٍ جَمِيعًا عَنْ أَبِي عَاصِمٍ، قَالَ: عَبْدٌ، أَنْبَأَنَا أَبُو عَاصِمٍ، عَنِ ابْنِ جُرَيْجٍ، أَنَّهُ سَمِعَ أَبَا الزُّبَيْرِ، يَقُولُ: سَمِعْتُ جَابِرًا، يَقُولُ: سَمِعْتُ النَّبِيَّ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يَقُولُ: الْمُسْلِمُ مَنْ سَلِمَ الْمُسْلِمُونَ مِنْ لِسَانِهِ وَيَدِهِ

Hasan Al-Khalwani dan Abd bin Humaid telah menceritakan kepada kami, semuanya dari Abu ‘Ashim, Abd bekata, Abu ‘Ashim telah memberitakan kepada kami, dari Ibn Juraij, bahwa ia pernah mendengar dari Abu Zubair, ia berkata, aku pernah mendengar dari Jabir, ia berkata, aku mendengar Nabi saw. bersabda, “Seorang muslim (yang baik) adalah yang orang lain selamat dari lisan dan tangannya.”

Artikel Terkait

spot_img

Artikel Terbaru